Cara membuat efek foto kuno di photoshop


1.Kali ini saya akan membuat efek foto kuno pada salah satu bangunan tua di kota Solo



 2. Buka Photoshop >Masukkan foto yang ingin anda edit(saya memakai gambar bangunan tua)> Buat Layer Baru > Tekan D pada keyboard Untuk mengubah warna foreground & background menjadi hitam & putih.

3. Filter > Render > Clouds


4. Filter > Noise > Add Noise 


 5. Ganti Mode Layer Menjadi Soft Light


6. Klik paint bucket tool(ubah foreground warna menjadi #e6e1cc)


 7. Ubah layer  Mode Menjadi color


8.Buat Layer Baru > Adjusment > levels


9. Layer baru > Tekan D pada keyboard Untuk mengubah warna foreground & background menjadi    hitam & putih. > Filter > Render > Clouds lagi.


 10. Filter > Render > Fibers 


11. Ubah Mode Layer Menjadi Soft Light


12.Hasil akhirnya seperti ini :)






Teknik tekstur wajah retak


 Kali ini saya akan share tentang tutorial photoshop teknik tekstur wajah retak.Merubah tekstur kulit menjadi seperti tanah retak ternyata tidak telalu rumit. Langsung saja kita buka image atau foto yang akan di edit.



1.Buka image yang akan digunakan sebagai tekstur. Dalam tutorial ini saya menggunakan image tanah kering yang pecah.

2.Drag and drop image ini di atas foto yang sudah kita buka tadi.
 3.Ubah mode layernya menjadi Multiplay



4.Hapus area yang berada di luar kulit menggunakan eraser tool. Seperti area mata, gigi, baju dan area-area yang dianggap tidak perlu.

5.


 





Membuat Google Custom Search

Cara membuat mesin telusur sendiri sangatlah mudah .Tanpa basa basi mari kita mulai.


1.Sebelum Anda membuat Google Custom Search pastikan sudah Login ke Gmail.
2.Masuk ke Google Custom Search Engine dengan alamat di www.google.co.id/cse.
3.Klik tombol Buat Custom Search Engine atau Buat Mesin Penelusuran Ubahsuaian yang ada di pojok kanan atas.

4.Terbuka halaman baru


5.Lakukan konfigurasi mesin pencari yang akan dibuat dengan mengisi kolom-kolom yang tersedia.Jangan lupa centang 
6.Setelah terisi semua klik tombol “lanjut” di bagian bawah
7.
Akan terbuka halaman baru (2. Coba saja).
8.Anda dapat memilih gaya dan tampilan, terdapat 6 gaya. Klik yang sobat sukai dan akan ditampilkan preview di bawahnya.
9.
Anda dapat juga mencoba menggunakannya dengan mengetikkan keyword kemudian mengklik tombol search.
10.
Klik “lanjut” di bagian bawah
11.
Terbuka halaman baru (3. Dapatkan kode). Di sini disediakan kode javascript untuk meletakkan kolom Google Custom Search Engine yang bisa diletakkan di side bar blog.
Untuk blog yang mendukung untuk javascript bisa langsung copas,dan di letakkan di sidebar.